Senin, 29 Oktober 2007

Intro my blog

Alhamdulillah

Mulai hari ini aku punya media untuk berbagi cerita dari perjalanan-perjalanan yang telah aku lalui bersama keluarga Sova.

Kenapa nama blognya musafir ceria? karena kami berusaha untuk selalu ceria dan berfikir positif dalam menghadapi segala perjalanan,sekalipun perjalanan hidup hehehe.

Semoga kehadiran blog ini menambah warna dari blog-blog yang telah ada dan bermanfaat untuk semuanya.
Amiin